Kulit Pisang Untuk Kesehatan Tubuh

Kulit Pisang Untuk Kesehatan Tubuh - Pisang adalahJenis tumbuhan yang hanya berbuah satu kali dalam kehidupannya. banyak sekali yang bisa dimanfaatkan dari tanaman yang satu ini, dari buahnya yang manis, batangnya, bunganya yang bisa dibuat sebagai bahan sayuran, bahkan sekarang kulit buah pisang juga bisa dimanfaatkan.

Kulit Pisang

Sekarang anda tidak bisa membuang kulit pisang begitu saja secara sembarangan, kalau anda tau bahwa kulit pisang tidak kalah manfaatnya dengan isi pisangnya. Beberapa kulit pisang hanya dibuang begitu saja, dan palingan hanya dimanfaatkan sebagai pupuk kompos saja.

Kulit Pisang Untuk Kesehatan Tubuh
Kulit Pisang

Kulit Pisang, Ini Manfaatnya

Nah, sekarang dibawah ini akan dibahas tentang beberapa manfaat kulit pisang untuk kesehatan tubuh anda, diantaranya:

Obat Alami untuk Psoriasis

Gosokkan bagian dalam kulit pisang di area yang terkena psoriasis. Kulit pisang dapat dimanfaatkan sebagai obat alami untuk penyakit tersebut

Mengobati Jerawat 

Gosokkan bagian dalam kulit pisang pada jerawat. Setelah penggunaan rutin, jerawat tidak akan lagi terlihat. Untuk hasil yang lebih maksimal, lakukanlah hal tersebut di malam hari.

Mengobati Kutil 

Gosok bagian dalam kulit pisang pada kutil setiap malam, efeknya akan terlihat pada hari ke 7-10. Sebagai alternatif, kulit pisang bisa dilekatkan pada kutil selama semalaman. Lihat hasilnya dalam 15 hari.

Mempercantik Kulit 

Gosokkan bagian dalam kulit pisang pada wajah sebelum tidur. Biarkan semalaman, cuci keesokan harinya dengan air hangat dan lakukan hal tersebut secara rutinitas.

Mengatasi Iritasi & Gatal

Jika kulit gatal, tempelkan bagian dalam kulit pisang pada area yang terkena gatal dan biarkan semalaman.

Memutihkan Gigi

Beberapa orang mengklaim bahwa menggosokkan bagian dalam kulit pisang pada gigi secara teratur bisa membantu memutihkan gigi.

Nah, gimana masih mau buang kulit pisang sembarangan seperti dulu?? pasti gak kan. setelah membaca artikel ini mudah-mudahan dapat menambah pengetahuan anda tentang Manfaat Kulit Pisang Untuk Kesehatan Tubuh anda, Semoga bermanfaat ya…Tweet

Next
This is the current newest page
Previous
Next Post »
Thanks for your comment